4 bandara ditemukan

Harga Tiket Pesawat
dari Medan ke Tambolaka di

* harga diperbarui setiap hari, bisa berubah kapan saja, cari dengan tanggal pasti untuk harga terkini * harga dalam ribuan rupiah

Medan

Waktu setempat di Medan adalah : GMT+07:00

Medan, ibu kota Sumatera Utara, merupakan kota pusat ekonomi dan komersial terbesar di Sumatera. Kota ini terus bertumbuh menjadi pusat bisnis dan menjadi pintu gerbang ke Sumatera Utara, tempat dimana wisatawan datang untuk berpetualang di dataran tinggi Danau Toba atau memasuki liarnya hutan lebat Sumatera. Pengaruh masa lalunya yang gemilang sebagai penghasil perkebunan meninggalkan jejak arsitektur Eropa di berbagai bangunan kota. Alhasil, saat ini Medan menjadi sebuah kota dengan perpaduan gaya hidup modern dan warisan kolonial.

Pelayanan Bandara MEDAN

Kuala Namu Intl. - (KNO)

Harga hotel di Medan

Sumba

Waktu setempat di Sumba adalah : GMT+08:00

Di kota Tambolaka terdapat Pantai Nihiwatu yang sangat terkenal akan keindahannya. Tambolaka sendiri merupakan ibukota kabupaten Sumbawa Barat Daya Regency, provinsi Nusa Tenggara Timur. Pantai Nihiwatu adalah pantai yang eksotis dan ekslusif. Anda harus melalui perjalanan yang cukup panjang untuk samapi ke pantai ini, namun semuanya akan terbayarkan ketika anda melihat keindahan pasir putihnya, deburan ombak, dan pemandangan matahari terbenam yang cantik. Wisata alam yang lain yang ada di kota Tambolaka adalah Air Terjun Pabeti DIkira, Pantai Waibuku, Air Terjun Lakera, dan sebagainya. Jika anda mencari tempat liburan yang terpencil dan indah, Tambolaka adalah pilihan yang tepat.

Pelayanan Bandara SUMBA

Tjilik Riwut - (TMC)

Harga hotel di Sumba