Savoy Homann

Hotel ini terletak di jantung kota Bandung, ibu kota provinsi Jawa Barat. Hotel ini hanya beberapa langkah dari pusat bisnis dan perdagangan di Bandung. Terdapat tempat perbelanjaan yang letaknya dekat dengan hotel. Hotel ini dapat dijangkau dengan 15 menit berkendara dari stasiun kereta api. Daerah Dago dapat ditempuh dalam waktu 30 menit berkendara, begitu juga dengan kebun binatang Bandung dan Cihampelas. Sekitar 3 jam berkendara dari Jakarta.